Rabu, Februari 1, 2023
BERITA TERBARU
Ketua DPW PKB Riau Kunjungi Posko Mabes, Sugianto : Ini Menjadi Spirit dan Vitamin...
PEKANBARU(SK)- Anggota DPR RI, Abdul Wahid mendadak singgah ke Posko Pemenangan Maju Bersama Sugianto (Mabes) di Jalan Kaharudin Nasution, Kota Pekanbaru, Jumat (20/1/2023). Hadir...
PHR Temukan Cadangan Minyak Ribuan Barel
PEKANBARU(SK)--- Dengan target 592 sumur di tahun 2023, PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) terus berupaya meningkatkan optimalisasi produksi minyak di Wilayah Kerja (WK) Rokan....
Permaskab Meranti Sukses Gelara Silaturahmi dan Wirid Bersama
Dikemas dalam Podcast Tuk Wan Channel
PEKANBARU(SK)-Dalam upaya meningkatkan silaturahmi sesama warga Meranti di Pekanbaru, Perkumpulan Masyarakat Kabupaten (Permaskab) Meranti Riau menggelar kegiatan silaturahmi dan...
Geliat UMKM Batu Bata Merah
PEKANBARU((SK)- UMKM Batu Bata Merah sudah semestinya menjadi perhatian serius oleh pemerintah. Karena, UMKM ini salah satu contoh usaha yang masih bisa mempertahankan eksistensinya...
Tetap Kritis Demi Rakyat
DPW Ummat Riau Syukuran
PEKANBARU(SK),- Partai Ummat tetap konsisten memperjuangkan perubahan dari kondisi negeri sekarang, ini sudah berlangsung sejak lama.
"Sebelum partai ini resmi ikut jadi...
Presiden Segera Rapatkan Keluhan Petani Sawit di Riau
PEKANBARU(SK)- Kedatangan Presiden RI Joko Wiidodo datang Pekanbaru, Provinsi Riau, dimanfaatkan oleh petani kelapa sawit untuk menyampaikan aspirasi dan persoalan petani.
Selain menyampaikan Riau sebagai...
Julukan Kota Bertuah Ikon Pekanbaru, LAMR Dukung Pj Wako
PEKANBARU(SK)--Keinginan Penjabat Wali Kota Pekanbaru Muflihun mengembalikan julukan Kota Bertuah, didukung penuh Ketua Lembaga Adat Melayu Riau (LAMR) Kota Pekanbaru H Tengku Abdul Rachman....
IPP Dukung Gubernur Sanksi ASN LGBT
PEKANBARU(SK)--Ancaman pemberian sanksi oleh Gubernur Riau Syamsuar terhadap aparatur sipil negara di jajarannya yang terlibat lesbian, gay, biseksual dan transgender (LGBT), mendapat dukungan dari...
LAMR Tunjuk Tengku Abdul Rachmam Ketua LAM Kota Pekanbaru
PEKANBARU(SK) -Lembaga Adat Melayu Riau (LAMR) secara resmi menyerahkan Surat Keputusan (SK) dan menunjuk Datuk H Tengku Abdul Rachman sebagai Ketua Dewan Pungurus Sementara...
Tingkatkan Ekonomi Masyarakat, NU Lazisnu Care MoU dengan BSI
PEKANBARU(SK)- Nahdlatul Ulama (NU) Care Lazisnu PW Riau secara resmi menandatangani nota kesepahaman (MoU) dengan PT. Bank Syariah Indonesia, Tbk (BSI) Area Pekanbaru.
Penandatanganan tersebut...
Kejati Riau Turun Tangan, Sikat PKS Mainkan Harga TBS
PEKANBARU(SK)-Kejaksaan tinggi (Kejati) Riau, segera melakukan penindakan terhadap korporasi perkebunan kelapa sawit melakukan pengelolaan lahan secara ilegal.
Bukan hanya itu, Kejati juga segera menindak Pabrik...
Gubernur Riau Lantik dan Kukuhkan DPP IPP
PEKANBARU(SK)--Sempat tertunda dua tahun akibat pandemi Covid-19, pelantikan Dewan Pengurus Pusat (DPP) Ikatan Putera Pekanbaru (IPP) periode 2020-2025 akhirnya terealisasi, Jumat (23/12/2022). Dilantik langsung...
XL Axiata Raih Kinerja Solid Kualitas Jaringan Dorong Pertumbuhan Pendapatan
Jakarta(SK)-- PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) meraih kinerja solid sepanjang sembilan bulan pertama 2022. Pendapatan meningkat 9% lebih tinggi dari periode yang sama...
DPRD Rohul Gelar Paripurna RAPBD Rohul Tahun 2023 Sebesar Rp 1,67 Triliun
ROKANHULU(SK)--Dewan Perqakilan Rakyat Daerah (DPRD) Rokan Hulu (Rohul) gelar Rapat Paripurna Penyampaian Laporan Banggar terhadap Pembahasan Ranperda APBD Tahun Anggaran 2023, diruang Rapat Paripurna...
Atlet Perbakin Pekanbaru Boyong Sejumlah Medali
PEKANBARU(SK)--Kiprah para atlet menembak Perbakin Kota Pekanbaru tak diragukan lagi. Hasil yang maksimal dan memuaskan selalu ditoreh dalam berbagai kompetisi. Sejumlah prestasi diraih pada...
Kunker Kabinda Riau Ke Rohul, Brigjen TNI R Wibisono: Bupati Sukiman Adalah Suhu Saya...
ROHUL(SK)- Kepala Badan Intelijen Negara Daerah (BINDA) Riau Brigjen TNI R. Wibisono Hendroyoso menggelar Kunjungan Kerja Ke Kabupaten Rokan Hulu, Selasa (18/10/2022) malam.
Selain bersilaturahmi,...
HUT IKJR KE 18 Berlangsung Akrab, H. Sukiman Harap Eksistensi IKJR Kedepankan Semangat Gotong...
ROHUL(SK)- Sambutan Ketua Umum DPP Ikatan Keluarga Jawa Riau (IKJR) H. Sukiman mengawali rangkaian acara Hari Ulang Tahun IKJR ke 18 yg diselenggarakan di...
Bupati Rohul Buka Secara Resmi Rapat Kerja KONI Rohul Tahun 2022
ROHUL(SK) - Rapat Kerja Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Rokan Hulu tahun 2022 dibuka secara resmi oleh Bupati Rokan Hulu H. Sukiman di Pendopo...
Pengukuhan DPD Perhiptani Rohul, Bupati Sukiman : Melalui Penyuluhan Tingkatkan Produktivitas Lahan dan Kesejahteraan...
ROHUL(SK) - Pengukuhan dan Rapat Kerja Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Perhimpunan Penyuluhan Pertanian Indonesia (Perhiptani) Kabupaten Rokan Hulu Masa Bakti 2022 - 2026 disaksikan...
Iptu Rudi Sitinjak Polisi Tegas dan Humanis Dengan Segudang Prestasi Olahraga, Kembali Harumkan Nama...
PEKANBARU(SK) - Inspektur Polisi Satu (Iptu) Rudi Artono Sitinjak, merupakan personel polisi berprestasi di bidang olahraga. Pria yang menjabat sebagai Plh Kasi Propam Polres...
Nurhayati Tak Kuasa Menahan Tangis, Kapolres Inhu Letakkan Batu Pertama Pembangunan Rumah Impiannya.
INHU(SK) - Sambil menggendong cucunya yang masih Balita, Nurhayati (52 tahun), warga Desa Petaling Jaya, Batang Cenaku, Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu), tak kuasa menahan...
Pengamanan KTT G20, Polri Gunakan Face Recognition
BALI(SK) - Kepolisian Republik Indonesia (Polri) kembali menggelar latihan pra Operasi Puri Agung 2022 dalam rangka pengamanan pelaksanaan presidensi KTT G20 di Bali. Latihan...
XL Axiata Bekali Wisudawan Universitas Andalas, Kiat Hadapi Dunia Kerja
Padang(SK) -- Melalui program XL Axiata Future Leaders (XLFL), PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) memberikan pembekalan kepada para wisudawan Universitas Andalas Padang (Unand)....
Efisiensi Proses Bisnis, KBI integritaskan 3 ISO
Jakarta(SK) -- PT Kliring Berjangka Indonesia mengintegrasikan ISO 9001 tentang Sistem Manajemen Mutu, ISO/IEC 27001:2013 Sistem Manajemen Keamanan Informasi dan ISO 37001:2016 Sistem Manajemen...
Sadis, Demi Polis Asuransi, Pasutri di Duri Bakar Jenazah ODGJ
DURI(SK) - Tidak perlu waktu lama, tim Opsnal Polres Bengkalis dan Polsek Pinggir mengungkap kasus tewasnya korban di dalam mobil Pickup, Jalan Arifin K,...
PWI Riau Kembali Buka Pendaftaran UKW Angkatan XXI 2022
PEKANBARU(SK) - Setelah sukses menggelar Ujian Kompetensi Wartawan (UKW) angkatan XIX-XX pada 19-20 Oktober 2022 lalu. Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Riau kembali menggelar UKW...
Pedagang Sapu Keliling Kaget Bukan Kepalang, Dagangan Diborong Pak Polisi
PEKANBARU(SK) - Direktur Pembinaan Masyarakat (Dirbinmas) Polda Riau, Kombes Pol Wendry Purbyantoro SH mendadak menghentikan laju kendaraan dinasnya saat melintas di Jalan Diponegoro, Selasa...
Telkomsel Hadirkan Paket RoaMAX Umroh, Paket Roaming Lengkap dengan Harga Terjangkau
Pekanbaru(SK) – Dalam menghadirkan layanan komunikasi yang mudah dan terjangkau selama ibadah Umroh, Telkomsel menghadirkan paket RoaMAX Umroh. Dengan paket tersebut, Jemaah Umroh di...
Dunia Games Telkomsel Gelar DG Con 2022, Festival Games Terbesar di Indonesia secara Hybrid...
Jakarta(SK) – Telkomsel melanjutkan konsistensinya dalam memperkuat ekosistem dan industri gaming serta esports di Indonesia untuk terus berkembang semakin inklusif.
Hal ini diwujudkan dengan menggelar...
Gelaran Aktivitas Seru XL dan YouTube Shorts
Jakarta(SK) -- Untuk memberikan pengalaman langsung yang mengesankan kepada masyarakat, XL bersama YouTube menggelar sederet aktivitas hiburan. Bertempat di Grand Atrium Mal Kota Kasablanka,...
Kolaborasi XL Axiata dan YouTube Hadirkan “Unlimited YouTube Shorts” Hanya Rp 1 dan Beragam...
Jakarta(SK) -- 1 November 2022. Kabar baik bagi para pengguna XL yang gemar menjelajahi video-video menarik YouTube Shorts. XL menghadirkan program "Unlimited YouTube Shorts"...
H Sukiman Sampaikan 3 Ranperda Tahun Anggaran 2023 Dalam Rapat Paripurna DPRD
Rohul - Bupati Rokan Hulu menyampaikan 3 Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) dalam Rapat Paripurna DPRD Rokan Hulu di Kantor DPRD, Senin (31/10/2022) kemarin.
Rapat dipimpin oleh...
Kiki DW Optimis Perbakin Pekanbaru Lebih Baik
Target Banyak Emas di Porprov
PEKANBARU(SK)--Kiki Dwi Wibowo resmi memimpin Persatuan Menembak Indonesia (Perbakin) Kota Pekanbaru usai dilantik Ketua Perbakin Provinsi Riau Dedi Handoko, Kamis malam...
Puncak HUT Ke – 23 Kabupaten Rokan Hulu, H. Sukiman : Capaian Indeks Pembangunan...
ROHUL----Momentum Hari Jadi Kabupaten Rokan Hulu (Rohul), capaian indeks pembangunan yang bersumber dari Badan Pusat Statistik (BPS) meningkat baik dari sektor pembangunan, pendidikan, kesehatan,...
Rapat Paripurna Istimewa HUT Rohul Berjalan Lancar
ROKANHULU- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) bersama Pemkab Rohul menggelar Rapat Paripurna Istimewa Peringatan Hari Jadi Ke 23 tahun Kabupaten Rokan Hulu (Rohul).
Rapat Paripurna...
Suharmansyah: Yang Benar 26 M Sebagai Pengganti Nilai Tanaman Kelapa Sawit
Pekanbaru(SK) -- Penasihat Hukum (PH) PT Duta Swakarya Indah (DSI) Suharmansyah SH MH yang didampingi Humas PT DSI Ali Tanoto membantah adanya berita dugaan...
Pemkab Siak Terbaik I Kinerja Aksi Konfergensi Penurunan Stunting Provinsi Riau
SIAK(SK)--Pemerintah Kabupaten Siak dinobatkan Pemerintah Provinsi Riau sebagai Pemerintah Daerah terbaik I untuk Kinerja Aksi Konfergensi Penurunan Stunting se-Provinsi Riau Tahun 2021. Selain itu,...
Bupati Rohul H.Sukiman Minta Seluruh OPD Bentuk Tim SPIP Paling Lambat 5 Oktober
ROHUL(SK)- Sebagai upaya penguatan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP) di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Rokan Hulu, Pemkab Rohul gelar bimbingan teknis (Bimtek) peningkatan level Maturitas...
Buka Gebyar Fisika ke 15 ini Pesan Bupati Alfedri
Sungai Apit(SK)--Bupati Siak Alfedri mengapresasi mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) dan mahasiswa dari Fakultas Kejuruan Ilmu Pendidikan (FKIP) Fisika Universitas Riau. Yang mengelar acara...
Milad ke 20 STAI Tuanku Tambusai, Bupati : Kami Dukung STAI Tuanku Tambusai Tingkatkan...
ROHUL(SK) - Bupati Rokan hulu H. Sukiman hadiri Milad ke 20 Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Tuanku Tambusai Pasir Pengaraian di kampus STAI Tuanku...